Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

Selama Bulan Puasa Penghasilan Pengemis Ini Rp. 90 Juta

Gambar
Bulan puasa menjadi bulan penuh berkah bagi para pengemis atau para minta-minta. Hal ini terjadi pada salah stau pengemis yang mengaku mendapat penghasilan mencapai Rp 90 juta di bulan ramadhan. Bulan ramadhan yang merupakan bulan penuh kebaikan ini dijadikan kesempatan bagi para pengemis untuk meningkatkan penghasilannya selama sebulan. Hal ini dikarenakan menurut mereka  di bulan suci ramadhan banyak orang yang makin perduli pada sesama sehingga jumlah pengemis pun semakin meningkat di bulan puasa. Fenomena ini terjadi di salah satu kota besar Abu Dhabi, di mana salah seorang pengemis di tangkap di daerah Khorfakkan. Pengemis tersebut ternyata memilikii penghasilan yang sangat besar yaitu Rp 90 juta. Seperti dilansir m.infospesial.net, ia ditangkap  dalam operasi bersih yang dilakukan  setiap bulan ramadhan tiba. Operasi bersih ini dilakukan agar kota tetap bersih dan indah. Pria yang mengemis dengan penghasilan banyak itu, mengaku telah mengelabui orang-ornag dengan mengaku di

Bahaya Duduk Terlalu Lama dan Tips Untuk Menghindarinya

Gambar
Kabar buruk terutama bagi anda yang seorang pegawai kantoran, di mana anda harus duduk berjam-jam untuk menyelesaikan pekerjaan anda. Bahaya Duduk Terlalu Lama Duduk terlalu lama sangat berisiko terhadap kesehatan anda. Adapun beberapa risiko yang mungkin bisa terjadi jika duduk terlalu lama yakni 8 hingga 10 jam dengan posisi yang sama, adalah sebagai berikut : 1. Sakit punggung Kebiasaan duduk terlalu lama biasanya dialami orang-orang kantoran. Salah satu akibat duduk terlalu lama adalah sakit punggung bagian bawah atau pada bagian tulang belakang secara keseluruhan. Hal itu dikarenakan otot menjadi kaku akibat duduk terlalu lama. 2. Gangguan fungsi metabolik Menurut sebuah penelitian, duduk terlalu lama sampai berjam-jam dapat mengganggu sistem metabolisme dalam tubuh. Efek yang ditimbulkan adalah terjadi penurunan kolesterol dalam tubuh. Ini akan mengakibatkan pada masalah kesehatan secara keseluruhan. 3. Meningkatnya risiko diabetes Wanita yang duduk selama 7 jam sehari m

Ts'ai Lun, Penemu Kertas

Gambar
Kertas adalah suatu media alat tulis yang sangat diperlukan oleh umat manusia untuk menulis. Tanpa kertas, mungkin manusia di dunia tak bisa berkembang biak, mengapa begitu? Karena dulu kan manusia berpacaran dengan mengirim-ngirim surat bukan? Hehe. Menurut sejarah, Kertas ternyata sudah ditemukan di masa lampau oleh orang cina. Dia bernama Cai Lun (Ts'ai Lun). Cai Lun adalah orang yang berkebangsaan Tionghoa yang lahir pada zaman Dinasti Han yang sudah ada pada abad ke 1 Masehi. Cai Lun sendiri lahir di daerah Guiyang namun sekarang nama wilayahnya adalah Provinsi Hunan, nah Cai Lun ini nama lengkapnya adalah Cai jungzhon. Ia diperkirakan lahir pada tahun 50 Masehi Cai Lun mendapatkan sebuah ide mengenai kertas ini ketika dia sudah "muak" dengan metode menulis yang kuno, yaitu menulis di bambu atau bisa juga di sebuah potongan sutra yang bisa juga bisa disebut dengan Chih . Nah, pada zaman itu, sutra adalah barang yang mahal, dan juga bambu adalah benda yang lumaya

Douglas Engelbart, Penemu Mouse

Gambar
Ketika menggunakan komputer anda, pasti anda sudah tidak asing dengan benda yang bernama mouse komputer. Jangan berpikir bahwa mouse yang dimaksud adalah seekor hewan pengerat yaitu tikus tetapi mouse komputer, yang merupakan perangkat elektronik pendukung ketika anda berkerja menggunakan komputer. Dalam tugasnya, Mouse komputer mempunyai fungsi sebagai alat input dalam memilih-milih menu atau plihan yang tampil di monitor komputer. Adanya mouse komputer menjadikan penggunaan komputer terasa lebih mudah dan lebih nyaman dibanding hanya menggunakan keyboard komputer saja. Dimana sebelum penemuan mouse komputer orang masih sulit dalam menggunakan komputer karena hanya menggunakan bantuan keyboard saja sebagai alat inputnya. Muncul pertanyaan mengapa benda kecil ini bisa dinamakan mouse dan kemudian siapa yang menemukan benda tersebut? Jawabannya mouse komputer pertama kali ditemukan oleh seorang yang bernama Douglas Engelbart yang kemudian dikenal sebagai Penemu Mouse Komputer. Dou

George Samuel Hurst si Penemu Layar Sentuh (Touch Screen)

Gambar
Hampir semua smartphone sekarang ini tentunya memiliki fitur yang sangat keren yang bernama touchscreen atau layar sentuh bukan? sebuah teknologi yang memang sangat keren dan membuat kita ingin selalu memainkannya. Tapi bagi kamu para smartphone lovers, apakah kamu tau siapa penemu fitur touchscreen atau layar sentuh tersebut? Tanpa dia, maka kemungkinan besar yang namanya smartphone di dunia ini tidak akan ada. Penemu layar sentuh (touchscreen) pertama kali di dunia adalah bernama George Samuel Hurst atau bisa di panggil dengan nama Sam saja. Geroge Sam Hurst lahir apda tanggal 13 Oktober 1927 di Bell County, Kentucky, Amerika Serikat. Namun sayang, pada tanggal 4 Juli 2015 dia meninggal dunia. Geroge Sam Hurst adalah seorang ahli fisika, dia juga adalah seorang yang memegang lebih dari tuga puluh hak paten, seorang penulis yang sudah emnulis banyak makalah teknis, dan yang paling hebat adalah dia berhasil menemukan teknologi canggih yang bernama touch screen atau diartikan da

Yo Ko, Kisah Cinta The Return of The Condor Heroes

Gambar
Yang Guo (Hanzi tradisional: 楊過; Hanzi Sederhana: 杨过; Hanyu pinyin: Yáng Guò; Hokkien: Yo Ko) adalah tokoh utama dalam kisah Kembalinya Pendekar Pemanah Rajawali (Sin Tiauw Hiap Lu), karya Koa Jin Yong yang sangat terkenal. Yo Ko merupakan salah satu pendekar yang paling banyak digemari oleh para fans cerita silat di seluruh dunia. Dia menggambarkan pemberontakan jiwa pemuda, pendekar yang rendah hati, kisah cintanya dengan sang guru, Siauw Liong-lie (Xiaolongnü) merupakan kisah klasik dalam novel silat. Biodata Nama Marga: Yáng (杨) Nama Pemberian: Guò (过) J uga Dikenal Dengan Nama: Yo Ko (Hokkien) Jenis Kelamin: Pria Lahir: Februari-Maret atau Mei-Juni 1224 Meninggal: 1293 Ayah: Yang Kang (Yo Kang) Ibu: Qin Nanqin (versi novel pertama) / Mu Nianci (Bok Liam cu dalam versi selanjutnya) Istri: Xiaolongnu (Siauw Liong-lie) alias Bibi Long ( Long = Naga ) Keturunan: Gadis berbaju Kuning dalam Kisah Pedang Langit dan Golok Pembunuh Naga Ayah Angkat: Ouyang Feng (Auwyan

Sejarah Awal Celana Jeans Di Dunia

Gambar
Celana Jeans pertama kali dibuat di Genoa, Italia tahun 1560-an. Jeans biasa dipakai oleh angkatan laut. Celana yang biasa disebuat orang Perancis dengan “bleu de Génes“, yang berarti biru Genoa ini, meski pertama kali diproduksi dan dipakai di Eropa, tetapi sebagai fashion, jeans dipopulerkan di AS oleh Levi Strauss, pria yang mencoba mencari nasib baik ke San Francisco sebagai pedagang pakaian. Ketika itu, AS sedang dilanda demam emas. Orang yang pertama kali mempopulerkan celana dengan bahan Jeans ini di Amerika adalah Levi Strauss. Levi adalah seorang pemuda yang mencoba peruntungannya di San Fransisco dengan menjadi penjual pakaian. Saat itu di Amerika sedang dilanda demam emas. Untung memang tak dapat di tebak, kain dagangan Levi Straus pun habis terjual kecuali sebuah tenda yang terbuat dari kain kanvas. Lalu kain kanvas untuk membuat tenda tersebut ia potong dan dibuat menjadi beberapa celana dan dijual kepada para penambang emas di Amerika. Hasilnya pun sangat memuaskan, pa

Asupan Karbohidrat Tinggi Berpengaruh Negatif Pada Kesehatan

Gambar
Yang Terjadi pada Tubuh Saat Berhenti Makan Nasi dan Roti Karbohidrat sederhana, seperti yang terdapat pada nasi, roti putih, atau mi, merupakan sumber energi bagi tubuh. Tetapi, asupan karbohidrat yang tinggi berpengaruh negatif pada kesehatan. Karbohidrat memang kita perlukan, tetapi asupannya harus dibatasi. Para pakar menetapkan konsumsi karbohidrat yang dianjurkan adalah 45-65 persen energi total perhari. Itu sudah termasuk nasi atau makanan pokok, roti, mi, kue, dan sebagainya. Sebagian orang mulai melirik diet karbo untuk menurunkan berat badan. Padahal, ada banyak manfaat positif yang bisa kita raih jika kita menghindari karbohidrat sederhana seperti nasi, kue tart, dan panganan manis lainnya. - Pembakaran lemak Mengurangi asupan karbohidrat padat energi berarti kita menekan jumlah kalori yang dikonsumsi sehari-hari. Hal ini akan membuat tubuh membakar lemak yang disimpan sebagai sumber energi. Untuk mempercepat pembakaran lemak, berolahragalah sebelum sarapan. Tubuh aka

Ini Dia Bahaya Main Smartphone Sebelum Tidur

Gambar
Ini Bahaya Bermain HP Sebelum Tidur Pada Tubuh yang Wajib Anda Ketahui Sekarang ini memang sulit bukan untuk meninggalkan smartphone yang Anda miliki ketika Anda sudah sangat terbiasa menggunakannya untuk beberapa waktu atau ketika menjalani aktivitas tertentu. Akan tetapi jika terlalu banyak kecanduan pada smartphone hingga sebelum tidur Anda sempat mengecek smartphone meski tidak ada tujuan maka hal tersebut sangat tidak baik jika dilakukan secara terus menerus. Masalahnya tentu saja disebabkan oleh cahaya biru yang telah dipancarkan oleh smartphone dan sebenarnya sangat berguna untuk dapat membuat pengguna bisa melihat layar dengan nyaman di bawah sinar matahari. Akan tetapi untuk penggunaan gelap, cahaya smartphone yang terlalu terang akan sangat tidak baik untuk kesehatan dan hanya akan berbahaya bagi tubuh Anda. Bahaya Bermain HP Sebelum Tidur Pada Tubuh Kerusakan Mata Dengan terus memainkan HP ketika hendak tidur akan membuat retina mata menjadi tegang bahkan beberapa pene

Ini Dia Obat Vertigo Tradisional

Gambar
Vertigo merupakan salah satu jenis sakit kepala yang cukup parah karena pasien akan selalu merasa apa yang ada dihadapannya berputar. Biasanya ketika seseorang mengalami vertigo maka akan lebih memilih untuk berbaring agar mengurangi efek vertigo yang dialami. Banyak orang yang menganggap sakit kepala merupakan hal biasa dan dengan istirahat akan reda. Tetapi ketahuilah bahwa sakit kepala yang dialami dapat muncul kembali dan semakin parah apabila tidak segera ditangani dengan baik. Maka dari itu penting untuk tahu obat vertigo yang dapat menyembuhkan vertigo dengan baik. Tanda-tanda vertigo bisa diketahui dengan gejala seperti kehilangan pendengaran. Gangguan vertigo ini apabila dibiarkan dapat menyebabkan kerusakan pada telinga dan infeksi yang terjadi pada bagian dalam telinga sehingga dapat membuat pasien kehilangan pendengarannya secara permanen. Vertigo juga dapat memicu penyakit lain terutama yang berhubungan dengan bagian otak dan telinga. Salah satu penyakit yang cukup s

Mengapa Ibu Jari Kaki Kram?

Gambar
Ini Alasan Ibu Jari Kaki Tiba-tiba Kram Saat kram terjadi, ibu jari kaki kita biasanya mulai berkedut dan tanpa tersadar menempel dengan ke jari kaki di sebelahnya. Hal ini memang menyebalkan, apalagi jika terjadi saat tengah malam saat sedang tidur. Namun, apa yang sebenarnya menyebabkan kram? "Itu (kram) biasanya merupakan sebuah peringatan bahwa Anda terlalu banyak memberikan tekanan pada kaki. Namun jika Anda merasa kram kaki bertambah parah dan tidak juga menghilang, Anda harus membicarakannya dengan dokter,” ujar seorang spesialis rehabilitasi muskuloskeletal di NYU Langone's Rusk Rehabilitation, Charles Kim, M.D . Menurut Kim, pemicu kram pada jari kaki bermacam-macam, tetapi penyebab yang paling umum karena dehirasi berlebihan dan kekurangan mineral, terutama kalium, kalsium, dan magnesium. Namun selain itu, umur juga bisa menjadi penyebabnya. Apalagi jika usia Anda sudah lebih dari 50 tahun, dimana tulang mulai kehilangan kalsium, dan otot-otot di tubuh kehilan